
"Benar beliau sekarang di Kolombia diundang UNESCO," kata Kepala Biro Humas Pemprov Sumbar, Jasman Rizal, saat dihubungi, Jumat (13/12/2019).
Jasman menegaskan kunjungan luar negeri Gubernur Irwan sesuai aturan dan telah ada izin resmi. Untuk Kolombia, Irwan memenuhi undangan dari pihak pengundang. "Beliau ke LN bukan atas keinginan sendiri, tetapi karena ada undangan resminya," ujar Jasman.
Soal interpelasi yang diinisiasi Gerindra, dia mengatakan Pemprov Sumbar siap menjawab. Dia menegaskan manuver Gerindra itu tak perlu dikhawatirkan.
"Interpelasi kan haknya Dewan dan ada regulasinya. Saya rasa ndak masalah dan kita siap juga menjawabnya," tutur Jasman.
Simak juga video Eks Napi Korupsi Boleh Ikut Pilkada, Ini Kata Gerindra:
(tor/tor)
"ada" - Google Berita
December 13, 2019 at 03:09PM
https://ift.tt/2Ec7vOL
Gerindra Inisiasi Interpelasi, Gubernur Sumbar Ada di Kolombia - detikNews
"ada" - Google Berita
https://ift.tt/2LMx7oW
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Gerindra Inisiasi Interpelasi, Gubernur Sumbar Ada di Kolombia - detikNews"
Post a Comment