Search

Di Tiongkok, Ada Gunung Kembar yang Berbentuk Payudara - Indozone.id

INDOZONE.ID - Gunung yang kebanyakan kita tau biasanya puncaknya berbentuk lancip atau berupa kawah. Namun, ada yang unik dengan gunung di Tiongkok ini. Gunung ini justru mirip dengan payudara.

Gunung yang dinamakan Shuang Ru Feng atau Two Breast Peaks ini berada 12 km dari Zhenfeng, Provinsi Guizhou, Tiongkok. Gunung dengan ketinggial 1.265 mdpl ini tampak seperti payudara dari kejauhan.

Hal itulah yang membuat gunung ini menjadi salah satu lokasi wisata populer. Alih-alih kerucut, puncak gunungnya justru lebih mirip puting payudara.

Gunung ini sendiri banyak dikelilingi oleh pepohonan sehingga memberikan kesan sejuk dan asri. Mitos yang berkembang, orang yang mengunjungi gunung ini menjelang pernikahan, maka rumah tangganya akan mengalami keberuntungan.

Kalau kamu ingin berkunjung ke gunung berbentuk payudara ini, sebaiknya berkunjung saat pagi hari. Jika sudah mulai sore dan kabut turun, maka puncak gunung tidak terlihat jelas.

Gunung berbentuk payudara
Gunung berbentuk payudara (trenzing.id)

Artikel Menarik Lainnya:

Let's block ads! (Why?)



"ada" - Google Berita
February 01, 2020 at 10:19PM
https://ift.tt/2SbORx8

Di Tiongkok, Ada Gunung Kembar yang Berbentuk Payudara - Indozone.id
"ada" - Google Berita
https://ift.tt/2LMx7oW

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Di Tiongkok, Ada Gunung Kembar yang Berbentuk Payudara - Indozone.id"

Post a Comment

Powered by Blogger.