Search

Kapolrestabes Medan: Jangan Ada Hoax, Tidak Ada yang Meninggal - Detiknews

Medan - Polisi mengingatkan masyarakat agar tidak menyebarkan hoax terkait demonstrasi mahasiswa di depan gedung DPRD Sumut. Polisi menegaskan tidak ada pendemo yang meninggal dunia.

Kapolrestabes Medan Kombes Dadang Hartanto mengatakan peringatan agar tidak menyebarkan hoax supaya informasi tidak simpang siur di masyarakat.

"Perlu saya ingatkan jangan ada hoaks. Tidak ada yang meninggal dunia. Tidak ada. Semuanya dalam keadaan baik," kata Dadang di depan gedung DPRD Sumut, Jalan Imam Bonjol, Medan, Selasa (24/9/2019).

Polisi berhasil mengendalikan situasi di kawasan DPRD Sumut pasca ricuh. Mahasiswa sebelumnya melempari batu ke gedung DPRD lalu dipukul mundur.

Mahasiswa kembali menyerang di luar kawasan gedung DPRD. Sejumlah orang diamankan.

Simakjuga video "Mahasiswa Medan Bakar Ban dan Goyang Kawat Berduri di DPRD Sumut":

[Gambas:Video 20detik]

(rul/fdn)

Let's block ads! (Why?)



"ada" - Google Berita
September 24, 2019 at 09:03PM
https://ift.tt/2lbLiuE

Kapolrestabes Medan: Jangan Ada Hoax, Tidak Ada yang Meninggal - Detiknews
"ada" - Google Berita
https://ift.tt/2LMx7oW

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kapolrestabes Medan: Jangan Ada Hoax, Tidak Ada yang Meninggal - Detiknews"

Post a Comment

Powered by Blogger.