Search

Syarat Menikah di Luar Negeri Seperti Syahrini & Reino Barack dan Maia Estianty & Irwan Mussry - Banjarmasin Post

BANJARMASINPOST.CO.ID - Ingin menikah diluar negeri seperti Syahrini dan Reino Barack serta Maia Estianty dan Irwan Mussry? Simak persyaratannya.

Hari ini, Rabu (27/02/2019) Syahrini dan Reino Barack resmi menjadi pasangan suami istri setelah keduanya menikah di Masjid Camii Tokyo, Jepang. Di lokasi yang sama Maia Estianty dan Irwan Mussry telah menikah pada Oktober 2018 silam.

Bahkan pernikahan Syahrini dan Reino Barack yang diselenggarakan hari ini juga turut dihadiri oleh Maia Estianty dan Irwan Mussry.

Menikah di luar negeri memang bukan hal yang baru dikalangan selebriti tanah air.

Baca: Cara Tak Biasa Baim Wong Rayakan 3 Bulan Pernikahannya dengan Paula Verhoeven

Baca: Beda Reaksi Hotman Paris dan Verrell Bramasta Soal Hubungan Natasha Wilona dan Frank Hutapea

Baca: Kisah Dibalik Prewedding Ammar Zoni dan Irish Bella, Mantan Ranty Maria Ungkap Harapan pada Allah

Kebanyakan, para selebriti yang menikah di luar negeri tak terlalu mengumbar hubungan mereka.

Usai menikah, mereka biasanya kembali pulang ke tanah air setelah resmi menjadi pasangan suami-istri.

Sebut saja pernikahan Maia Estianty dan Irwan Mussry yang benar-benar tertutup dan hanya dihadiri keluarga dekat saja.

Ada pula pernikahan Aura Kasih dan Eryck Amaral yang dilakukan di Thailand pada bulan November 2018 lalu.

Pernikahan yang dilangsungkan di luar negeri dan di negeri sendiri, tentu berbeda terutama dari segi administrasi.

Suasana di Masjid Camii, Tokyo, Jepang, lokasi pernikahan Syahrini dan Reino Barack, Rabu (27/2/2019) pagi.
Suasana di Masjid Camii, Tokyo, Jepang, lokasi pernikahan Syahrini dan Reino Barack, Rabu (27/2/2019) pagi. (Instagram/Sha Shalindra)

Proses administrasi tersebut harus dilakukan di kedutaan besar negara yang dituju.

Let's block ads! (Why?)

Read More http://banjarmasin.tribunnews.com/2019/02/27/syarat-menikah-di-luar-negeri-seperti-syahrini-reino-barack-dan-maia-estianty-irwan-mussry

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Syarat Menikah di Luar Negeri Seperti Syahrini & Reino Barack dan Maia Estianty & Irwan Mussry - Banjarmasin Post"

Post a Comment

Powered by Blogger.