Search

Jarang Tersorot Media, Inilah Sosok Ibunda Najwa Shihab yang Juga Cantik dan Cerdas

TRIBUNWOW.COM - Siapa yang tak mengenal Najwa Shihab?

Putri dari Quraish Shihab ini merupakan jurnalis senior Indonesia.

Sebagai seorang jurnalis senior, wajah Najwa Shihab dikenal masyarakat Indonesia melalui beberapa program televisi yang ia pandu.

Sebut saja acara 'Mata Najwa' dan 'Narasi TV'.

Mengintip Rumah Mewah Najwa Shihab yang Jarang Terekspos, Punya 2 Kolam Renang dan Taman yang Asri

Melalui dua program ini, wanita yang akrab disapa Mba Nana ini kerap melontarkan pertanyaan-pertanyaan tajam kepada setiap narasumbernya.

Najwa Shihab memang dikenal sebagai sosok yang cerdas dan berani melontarkan pernyataan-pernyataan kritis untuk setiap narasumbernya.

Dilansir dari laman Surya.co.id (11/10/2018), banyak yang menyebut kepandaian dan kelugasan Najwa dalam menyampaikan informasi ini menurun dari sang ayah, Quraish Shihab.

Quraish Shihab merupakan pemuka agama di Indonesia yang sudah dikenal luas oleh masyarakat Indonesia.

Tips Agar Gemar Membaca Buku ala Duta Baca Indonesia, Najwa Shihab

Berbicara tentang sosok ayah Najwa Shihab, bagaimana dengan ibu Najwa Shihab?

Sepertinya masih tak banyak yang mengetahui tentang sosok ibu dari Najwa Shihab yang sebenarnya.

Let's block ads! (Why?)

Read More http://wow.tribunnews.com/2018/10/12/jarang-tersorot-media-inilah-sosok-ibunda-najwa-shihab-yang-juga-cantik-dan-cerdas

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Jarang Tersorot Media, Inilah Sosok Ibunda Najwa Shihab yang Juga Cantik dan Cerdas"

Post a Comment

Powered by Blogger.