Search

Netizen Kagumi Ketampanan Calon Suami Evi Masamba


Jakarta – Kabar bahagia datang dari pedangdut Evi Masamba. Kabarnya ia akan segera menikah dalam waktu dekat ini.

Netizen Kagumi Ketampanan Calon Suami Evi Masamba

Evi Masamba

Peyanyi jebolan ajang pencarian bakat ini akan menikah pada 24 Oktober 2018 dengan seorang pria bernama Arif Hajrianto.

Baca juga : Femmy Permatasari Berencana Menikah Lagi Tahun Depan

Keduanya akan melangsungkan pernikahan di kampung halaman Evi di Dusun Babana Kawali, Desa Malangke, Kecamatan Malangke, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan.

Kabar tersebut diketahui dari unggahan salah satu akun gosip @lambe_turah. Disana terlihat undangan pernikahan Evi Masamba berwarna merah tua.

Di akun Instagram Evi sendiri dia juga memposting foto prewedding bersama dengan sang calon suami.

Sontak, unggahannya itu pun menuai perhatian netizen dan rekan sesama artisnya yang mencandai Evi dan akhirnya mengetahui sosok sang calon suami yang katanya selama ini di sembunyikan.

Kabarnya, calon suami Evi Masamba ini merupakan seorang traveller dan juga fotografer. Tak ayal, sosok sang calon suami menjadi sorotan.

Sejak diunggah, banyak netizen yang merasa kaget dan nggak lupa memberikan ucapan doa agar niat baiknya dilancarkan.

9suzan, “Selamat selamat. Semoga lancar smp hari H nya”

atinsupriyatindedeiskandar, “@evi_masamba_real barakallah Selamat ka evi langgeng ya”

virgobingo1509, “Wah selamat yah kk … samawa yah.. hmmm antengnyaaaa misua calon ka evi… ♡”

BACA JUGA: Unggah Foto di Hotel, Netizen Dibuat Merinding dengan Sosok Putih di Belakang Pedangdut Evi Masamba

alvinaaputrii_, “weheeyy.. alhamdulillah kk evi 😍 semoga dilancarkan oleh allah sampai hari H nya 😊😊❤”

yuni_mamaobben, “Ganteng clonya smga lancarrr😇😇😇”

(Png – sisidunia.com)

Let's block ads! (Why?)

Read More http://www.sisidunia.com/2018/10/09/netizen-kagumi-ketampanan-calon-suami-evi-masamba/159471

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Netizen Kagumi Ketampanan Calon Suami Evi Masamba"

Post a Comment

Powered by Blogger.