Kapanlagi.com - Kasus Seungri Big Bang hingga saat ini masih berhasil menjadi sorotan publik dan media di seluruh dunia. Namanya yang terlibat dalam kasus dugaan penyediaan jasa prostitusi pun memuncak setelah Seungri merilis pernyataan resmi lewat akun Instagram-nya.
Personel Big Bang ini mengumumkan pengunduran dirinya dari dunia hiburan. Tak ingin menyakiti pihak YG Entertainment dan rekan sesama member Big Bang, Seungri Big Bang pun memutuskan untuk pensiun di usia 28 tahun.
Setelah sempat bungkam dan tak bersuara atas kasus ini, pihak YG Entertainment akhirnya memutuskan untuk merilis statement resmi. Kepada media, mereka membenarkan isi pesan Seungri yang ingin pensiun dari dunia hiburan.
Read More https://www.kapanlagi.com/showbiz/asian-star/yg-entertainment-rilis-statement-resmi-soal-pemutusan-kontrak-seungri-big-bang-851a29.htmlBagikan Berita Ini
0 Response to "YG Entertainment Rilis Statement Resmi Soal Pemutusan Kontrak Seungri Big Bang - KapanLagi.com"
Post a Comment